Download Mod Bussid Bus Warga Baru

Mod Bussid Bus Warga Baru – Menggunakan mod dalam game Bus Simulator Indonesia memiliki pengaruh pada pengalaman setiap pemain game ini. Dengan menggunakan mod, pemain game Bus Simulator Indonesia bisa memiliki pengalaman bermain yang meningkat.

Peningkatan pengalaman bermain dengan menggunakan mod meliputi tingkat realisme kendaraan yang ada di dalam game dengan kendaraan asli yang ada di dunia nyata. Apalagi mod kendaraan dalam game Bus Simulator Indonesia memang memiliki detail yang mencerminkan model bus aslinya.

Selain meningkatkan pengalaman bermain yang lebih realistis, menggunakan mod dalam game Bus Simulator Indonesia juga membuat pemainnya memiliki lebih banyak koleksi bus di garasi game. Dengan pilihan kendaraan yang lebih banyak, maka pemain tidak akan lekas bosan memainkan game ini.

Nah dalam artikel ini, mod yang bakal membuat kalian memiliki pengalaman bermain yang lebih realistis dan membuat kalian lebih betah memainkan game ini adalah mod bus dari perusahaan Warga Baru. Untuk masalah keamanan dalam menggunakan mod sudah tidak perlu dirisaukan lagi. Pasalnya mod dalam game Bus Simulator Indonesia adalah suatu hal yang legal dan diizinkan langsung oleh pengembang game, yaitu Maleo.

Warga Baru Bus Jadul

Warga Baru New Proteus

Warga Baru Jetbus HD Bumel

Warga Baru Max Tentrem

Warga Baru Max

Warga Baru Panorama 3

Cara Pemasangan:

Download Mod yang sudah vlxgaming.com bagikan.
Temukan file mod yang sudah kalian download sebelumnya.
Ekstrak file mod yang masih dalam bentuk file kompres ZIP.
Setelah ekstraksi, maka bakal kalian temukan file mode dengan format .bussidmod.
Pindahkan file mod .bussidmod ke Penyimpanan Internal > BUSSID > Mods.
Buka game Bus Simulator Indonesia, lalu masuk ke menu Garasi untuk melihat model mod-nya
Geser-geser halaman tampilan Garasi dengan menggunakan tombol “>” sampai menemukan model mod yang sudah kalian pasang tadi.
Tap tombol Pakai untuk menggunakan model mod-nya.
Jika sudah, mod bisa kalian gunakan untuk semua mode dalam game Bus Simulator Indonesia

Tanya Jawab:

Leave a Comment