Download Mod Bussid Mobil Xpander

Download Mod Bussid Mobil Xpander – Bus Simulator Indonesia merupakan game simulasi berkendaraan yang menggunakan model kendaraan bus sebagai unsur utama dalam permainannya. Meskipun bus adalah kendaraan utama dalam permainan, tapi nyatanya kalian masih bisa lho menggunakan model kendaraan lain dalam permainan. Tapi tentunya tidak bisa dari dalam game secara default, jadi caranya adalah dengan menggunakan dan memasang mod dalam permainan.

Nah fitur mod dalam permainan dalam game Bus Simulator Indonesia ini adalah suatu hal yang legal dan diberikan secara resmi oleh developer game Bus Simulator Indonesia, yaitu Maleo untuk para pemainnya. Karena memiliki legalitas yang pasti dan jelas, maka menggunakan mod dalam game Bus Simulator Indonesia itu sudah dijamin aman. Jadi kalian gak perlu ragu dan bingung lagi, langsung saja download mod apa pun yang kalian mau untuk digunakan dalam game Bus Simulator Indonesia.

Sebagai awalan, mungkin kalian bisa download Mod Bussid Mobil Xpander yang vlxgaming.com bagikan dalam artikel ini. Dengan menggunakan mod yang satu ini kalian bakal merasakan keseruan baru dalam bermain game Bus Simulator Indonesia menggunakan model kendaraan baru selain bus. Pokoknya menggunakan mod yang vlxgaming.com bagikan dalam artikel ini gak akan membuat kalian kecewa. Semua mod sudah dibuat dengan maksimal sehingga bebas bug dan sudah serba keren pokoknya.

Mitsubishi Xpander Standar

Mitsubishi Xpander – Javastech.com

Mitsubishi Xpander 2020

Mitsubishi Xpander Black

Mitsubishi Xpander Cross

Mitsubishi Xpander Pinky Sticker

Mitsubishi Xpander Pinky Road (Offroad)

Mitsubishi Xpander 2

Mitsubishi Xpander 2022 Rally Lock

Mitsubishi Xpander 2022 Sport

Mitsubishi Xpander Facelift by Crys ID

Mitsubishi Xpander Mudik

Mitsubishi Xpander

Cara Pemasangan:

Download Mod yang sudah vlxgaming.com bagikan.
Temukan file mod yang sudah kalian download sebelumnya.
Ekstrak file mod yang masih dalam bentuk file kompres ZIP.
Setelah ekstraksi, maka bakal kalian temukan file mode dengan format .bussidmod.
Pindahkan file mod .bussidmod ke Penyimpanan Internal > BUSSID > Mods.
Buka game Bus Simulator Indonesia, lalu masuk ke menu Garasi untuk melihat model mod-nya
Geser-geser halaman tampilan Garasi dengan menggunakan tombol “>” sampai menemukan model mod yang sudah kalian pasang tadi.
Tap tombol Pakai untuk menggunakan model mod-nya.
Jika sudah, mod bisa kalian gunakan untuk semua mode dalam game Bus Simulator Indonesia

Tanya Jawab:

Leave a Comment